oleh

Pangdam III Siliwangi Berikan Penghargaan Kepada Tim Elang korem 062

GARUT, KAPERNEWS.COM – Danrem 062 Tarumanagara Kol. Inf. Tatan Ardianto S.Ip, bertindak atas nama Pangdam III Siliwangi memberikan penghargaan kepada tim Elang korem 062/TN. Penyerahan penghargaan tersebut di laksanakan di makorem 062 TN, jl. Bratayuda no 65.Garut senin 17/9.

Adapun Mereka yang medapatkan Piagam. Yaitu :
I. Dantim Kapten inf arif as’ari, sip berhasil mengungkap jaringan penjualan obat terlarang (ilegal) sejumlah 1000 butir jenis Tramadol di wil sumedang 11 juli 2018

2. Danunit 1 peltu hilman ruhmansyah berhasil menangkap pengedar narkoba jenis sabu seberat 0,28 gram di wil kab. Garut .6 agustus 2018

3. Danunit 2 pelda anung apandi berhasil mengamankan 50 drum jaringan pendistribusian tuak ilegal di wil ciwidey Kab. Bandung. 17 Juli 2018

4. Danunit 3 Peltu Heri Biantoro berhasil mengungkap jaringan ilegal mining jenis batu Bentonit sejumlah 10 ton dan 1 unit truk di wil Kab. Tasik. 22 Juli 2018

Penyerahan penghargaan dari Pangdam III Siliwangi tersebut yang disampaikan oleh Danrem 062 Tarumanegara Kolonel INF Tatan Ardianto, S. I.P. dilapangan Makorem 062/TN senin 17/9.

Dalam sambutan Pangdam III Siliwangi yang disampaikan Danrem 062/TN Tatan Ardianto,S.Ip mengatakan, pihaknya memberikan apresiasi besar terhadap kinerja Intel Korem yang berhasil mengungkap beberapa kasus.

“Penghargaan ini yang memberikan Pangdam, saya hanya menyampaikan saja,” ujarnya.

Lebih lanjut tatan pun mengatakan bahwa ksmi menangkap pelaku dan menyerahkannya ke polres setempat untuk ditindak karena hukum ada di mereka, pungkasnya.

Laporan : Oki

Komentar

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

News Feed